Buku Ajar DOKUMENTASI KEPERAWATAN Berbasis Pendekatan 3S

JUDUL: DOKUMENTASI KEPERAWATAN Berbasis Pendekatan 3S

Penulis:
Ns. Eka Sakti Wahyuningtyas, M.Kep.

Editor:
Ns. Robiul Fitri, M.Kep.

Category

Buku ajar ini disusun untuk memenuhi kebutuhan belajar mahasiswa keperawatan dalam mata kuliah Dokumentasi Keperawatan.

Teknik penyajian yang diangkat dilakukan secara terpadu berdasarkan cakupan materi pembelajaran. Cara ini diharapkan bisa meminimalisir terjadinya pengulangan topik berdasarkan capaian pembelajaran.

Pembahasan buku ajar ini dimulai dengan menjelaskan Konsep Dasar Dokumentasi Keperawatan, serta Komponen-komponen dalam penulisan Dokumentasi Keperawatan mulai dari tahapan Pengkajian hingga Evaluasi Keperawatan. Kelebihan buku ajar ini, Anda bisa melihat keterpaduan ilmu keperawatan dengan pengembangan dokumentasi keperawatan berdasarkan implikasi 3S (SDKI, SLKI, SIKI).

Pembahasan yang akan disampaikan pun disertai dengan soal-soal yang dapat digunakan untuk mengukur tingkat ketercapaian dan ketuntasan.

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Buku Ajar DOKUMENTASI KEPERAWATAN Berbasis Pendekatan 3S”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Layanan

CUSTOMER CARE

PT Mafy Media Literasi Indonesia