Buku ini ditulis agar dapat dijadikan sebagai bahan
referensi dan informasi, sehingga menjadi salah satu
dasar untuk pengambil kebijakan serta keputusan bagi
lembaga pemerintah terutama untuk Aparatur Sipil
Negara (ASN). Kesesuaian kompetensi pegawai yang
ada di lembaga pemerintah yang disebut Aparatur Sipil
Negara (ASN) dapat dilihat dari determinasinya yaitu:
Knowledge, Attitude, dan Skill. Kompetensi ini dapat
digunakan sebagai dasar untuk take-home pay ASN yang
disebut tunjangan kinerja atau dengan kata lain
remunerasi.
Reviews
There are no reviews yet.