HIDUPKU, PRESIDEN SOEKARNO Bagaimana Dua Karya Locatelli Kembali

JUDUL: HIDUPKU, PRESIDEN SOEKARNO Bagaimana Dua Karya Locatelli Kembali

Penulis:
Prof. Dr. Soenarjati Djajanegara

Category

Peristiwa-peristiwa yang ditulis di buku ini terjadi dalam
kurun waktu 81 tahun, 1940-2021. Selama kurun waktu
tersebut tanah air kita mengalami pemerintahan Belanda,
Jepang dan Indonesia secara berturut-turut.
Di tahun 1940 keluarga kami baru pindah dari kota
kecil Garut ke Sukabumi. Sebagai pegawai negeri, bapak saya
sering dipindahkan dari satu kota ke kota lain di daerah Jawa
Barat. Meskipun dalam waktu relatif singkat, kita mengalami
pemerintahan-pemerintahan yang sangat berbeda satu dari
yang lainnya. Alhamdulillah penulis diberkahi umur panjang
yang sehat dan memiliki kesempatan untuk mengabadikan
serangkaian kejadian di masa lampau dalam buku ini
sehingga bermanfaat dalam pekembangan sejarah Indonesia.
Setelah memperkenalkan keluarga kepada para
pembaca, baru di BAB III penulis mulai dengan kisah-kisah
yang mengawali cerita utama buku ini, diikuti dengan kisah-kisah
berikut yang disusun secara berurutan sampai akhir.
Agar tulisan tampak lebih hidup, penulis menambahkan
sejumlah foto yang sempat disimpan penulis di masa tokoh-tokoh
merupakan fasilitas yang telah menghilang dari muka bumi.

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “HIDUPKU, PRESIDEN SOEKARNO Bagaimana Dua Karya Locatelli Kembali”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Layanan

CUSTOMER CARE

PT Mafy Media Literasi Indonesia