ISLAMIC HEALTHCARE LEADERSHIP Panduan Lengkap untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan, Produktivitas SDM, dan Kepuasan Pasien di Rumah Sakit

Rp75.000

JUDUL: ISLAMIC HEALTHCARE LEADERSHIP Panduan Lengkap untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan, Produktivitas SDM, dan Kepuasan Pasien di Rumah Sakit

Penulis :
drg. M. Tryanza Maulana, M.M., M.A.R.S., M.Mu., FISQua.

ISBN: 978-634-220-306-4

Category

Deskripsi

Buku berjudul “Islamic Healthcare Leadership: Panduan Lengkap untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan, Produktivitas SDM, dan Kepuasan Pasien di Rumah Sakit” ini hadir sebagai upaya untuk mengintegrasikan nilai-nilai kepemimpinan Islam dalam sistem manajemen rumah sakit. Di tengah tantangan globalisasi dan kompleksitas dunia kesehatan modern, prinsip-prinsip kepemimpinan yang dicontohkan Rasulullah SAW menjadi sangat relevan untuk diterapkan dalam meningkatkan mutu pelayanan kesehatan, produktivitas sumber daya manusia, serta kepuasan pasien.
Sebagai seorang dokter gigi yang mendalami bidang manajemen dan kepemimpinan rumah sakit, saya telah mengabdikan diri dalam dunia kesehatan dan manajemen selama lebih dari satu dekade. Dengan latar belakang akademik sebagai kandidat Doktor ilmu manajemen serta pengalaman sebagai Direktur dan Konsultan rumah sakit dan klinik, saya memiliki keyakinan bahwa kepemimpinan berbasis nilai-nilai Islam dapat menjadi solusi dalam meningkatkan efektivitas, efisiensi, dan keberkahan dalam manajemen layanan kesehatan.
Kecintaan saya terhadap Islam, membaca, menulis, organisasi, kepemimpinan, manajemen, bisnis, dan pelayanan kesehatan telah mendorong saya untuk menuliskan pemikiran dan pengalaman dalam buku ini. Saya berharap buku ini dapat menjadi referensi bagi para pemimpin rumah sakit, tenaga kesehatan, akademisi, serta semua pihak yang berkomitmen dalam meningkatkan kualitas layanan kesehatan dengan pendekatan Islam yang holistik.

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “ISLAMIC HEALTHCARE LEADERSHIP Panduan Lengkap untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan, Produktivitas SDM, dan Kepuasan Pasien di Rumah Sakit”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Layanan

CUSTOMER CARE

PT Mafy Media Literasi Indonesia