Kedokteran kerja adalah cabang ilmu kedokteran yang
berfokus pada kesehatan pekerja. Dokter spesialis kedokteran kerja
bertugas untuk meningkatkan kesehatan pekerja, mencegah
penyakit dan kecelakaan, serta memastikan pekerja tetap produktif.
Buku ini menjelaskan tentang konsep dasar kedokteran kerja,
hazard fisik, hazard kimia, hazard biologi, hazard psikososial,
hazard ergonomic, penyakit akibat kerja, pencegahan dan
pengendalian risiko kesehatan program kesehatan kerja di
perusahaan.
Buku ini cocok untuk mahasiswa kedokteran, dokter umum,
mahasiswa kedokteran kerja, praktisi kesehatan kerja lain dan
perawat kesehatan kerja juga dapat memanfaatkan buku ini.
Ulasan
Belum ada ulasan.