Buku ini menambah khazanah baru bagi kita
semua sekaligus menjadi seruan bagi para pembaca supaya dalam
mengimani Allah sebagai Sang Pencipta juga mengikuti gerak Sang
Pencipta dengan menjadi pribadi yang meneladan Kristus. Teladan itu
ada pada halaman terakhir buku ini: “Perintah Yesus Kristus kepada
para murid-Nya, “Aku memberi perintah baru kepada kamu yaitu
supaya kamu saling mengasihi; sama seperti Aku telah mengasihi kamu,
demikian pula kamu harus saling mengasihi” (Yohanes 13: 34), adalah
upaya Yesus Kristus membangun watak atau perilaku altruis-egoistis
global, altruis-egoistis manusia, bukan altruis-egoistis pribadi”.
Reviews
There are no reviews yet.