PEMBELAJARAN VOKASI BERBASIS INQUIRY Tinjauan Filsafat Dan Rekonstruksi Teori

JUDUL: PEMBELAJARAN VOKASI BERBASIS INQUIRY Tinjauan Filsafat Dan Rekonstruksi Teori

Penulis:
Jumiati Ilham, S.T., M.T.

Editor:
Elfira Makmur, S.Pd., M.Pd.

Category

Pendidikan vokasi merupakan salah satu bidang pendidikan yang
dirancang untuk membekali siswa dengan keterampilan praktis
yang relevan dengan dunia kerja. Dalam konteks ini, pendekatan
berbasis inkuiri (inquiry-based learning) menawarkan kerangka
pedagogis yang memungkinkan siswa untuk aktif mencari solusi
terhadap masalah yang dihadapi, membangun pengetahuan
melalui pengalaman langsung, dan mengembangkan keterampilan
berpikir kritis serta kreatif.
Buku ini dapat memberikan panduan bagi pengembang kurikulum
dan pendidik dalam menciptakan program-program pembelajaran
yang tidak hanya mengutamakan keterampilan teknis, tetapi juga
memperkuat aspek teoritis dan filosofis dalam pendidikan vokasi.

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “PEMBELAJARAN VOKASI BERBASIS INQUIRY Tinjauan Filsafat Dan Rekonstruksi Teori”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Layanan

CUSTOMER CARE

PT Mafy Media Literasi Indonesia