PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP

JUDUL: PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP

Penulis:
Marningot Tua Natalis Situmorang
Maria Magdalena Semet
R.A. Wigati
Jenni Ria Rajagukguk
Tatan Sukwika

Editor:
Andi Asari

Category

Diperlukan langkah-langkah strategis dan berkelanjutan
untuk mencegah memburuknya permasalahan lingkungan hidup.
Langkah yang dimaksud adalah proses pendidikan lingkungan
hidup. Pendidikan adalah sarana yang paling tepat untuk
menginternalisasi dan mentransformasikan keyakinan, nilai,
pengetahuan dan keterampilan. Dalam konteks ini, pendidikan
bukan sekedar sekolah atau proses belajar mengajar yang formal,
melainkan sesuatu yang berlangsung melalui suatu sistem yang
komprehensif dalam suatu wilayah khusus kehidupan manusia.
Pendidikan harus mampu mengubah seluruh aspek kehidupan
seseorang. Proses pembelajaran bertujuan agar masyarakat belajar
dapat mengembangkan potensi intelektualnya.
Buku ini terdiri dari 5 bab yang membahas tentang Pengantar
Pendidikan Lingkungan Hidup, Manusia dan Sumber Daya Alam,
Masalah Lingkungan Global, Etika Lingkungan, Pencemaran dan
Kesehatan lingkungan.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Layanan

CUSTOMER CARE

PT Mafy Media Literasi Indonesia