Penulis menghadirkan buku ini sebagai sebuah
buku referensi kearah pemahaman teori dan praktik penerjemahan
novel. Buku ini secara umum berbicara tentang aspek
penerjemahan, bagaimana menerjemahkan novel, indikator
kualitas terjemahan, hasil analisis yang relevan, aspek penelitian,
dan aspek penerjemah dan pembaca. Mudah-mudahan buku ini
tidak saja berguna dan bermanfaat bagi para mahasiswa, pengajar
penerjemahan, para penikmat penerjemahan, dan mereka yang
berminat mengkaji masalah penerjemahan, tetapi juga mampu
menghadirkan dan menumbuhkan kecintaan dan kreativitas dalam
memahami dan menerapkan penerjemahan novel.
Ulasan
Belum ada ulasan.