PENGENALAN STRATEGI MANAJEMEN LINGKUNGAN TERPADU Optimalisasi Kinerja Perusahaan dengan ISO 14001, Produksi Bersih, Analisis Daur Hidup, Ekolabel dan Jejak Ekologis

JUDUL: PENGENALAN STRATEGI MANAJEMEN LINGKUNGAN TERPADU Optimalisasi Kinerja Perusahaan dengan ISO 14001, Produksi Bersih, Analisis Daur Hidup, Ekolabel dan Jejak Ekologis

Penulis:
Taufiq Ihsan

Category

Buku ini disusun sebagai bentuk kontribusi kami dalam meningkatkan
pemahaman dan kesadaran masyarakat mengenai pentingnya
pengelolaan lingkungan yang berkelanjutan.
Dalam era pembangunan yang terus berlanjut, isu
lingkungan menjadi semakin krusial. Kerusakan lingkungan yang
terjadi akibat aktivitas manusia telah mengancam keberlanjutan
kehidupan di bumi. Oleh karena itu, diperlukan upaya bersama
dari berbagai pihak untuk menjaga dan melestarikan lingkungan
hidup.
Buku ini memperkenalkan mengenai konsep dan prinsip
dasar sistem manajemen lingkungan (SML) ISO 14001, serta
memberikan panduan praktis tentang bagaimana menerapkannya
dalam berbagai sektor industri. Selain itu, buku ini juga
membahas konsep-konsep terkait lainnya, seperti produksi bersih
(cleaner production), penilaian daur hidup (LCA), ekolabel
(ecolabelling), dan jejak ekologi (ecological footprint).

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “PENGENALAN STRATEGI MANAJEMEN LINGKUNGAN TERPADU Optimalisasi Kinerja Perusahaan dengan ISO 14001, Produksi Bersih, Analisis Daur Hidup, Ekolabel dan Jejak Ekologis”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Layanan

CUSTOMER CARE

PT Mafy Media Literasi Indonesia