Buku ini akan menjelaskan perhitungan check dam daerag sungai.
Setiap musim hujan selalu menimbulkan banjir dan
menggenangi daerah pemukiman penduduk serta
merusak bangunan sarana lainnya seperti jembatan, jalan
dan bangunan air lainnya. Disamping hal tersebut karena
keadaan tanah maupun tanaman yang ada di daerah hulu
pada waktu musim hujan sering terjadi erosi yang
menyebabkan pendangkalan pada bagian alur hilir sungai.
Kegunaan dari pekerjaan Check Dam dalam daerah
bencana sungai adalah untuk mengendalikan produksi
pasir, mencegah runtuhan (tanah longsor) dan erosi dari
pada tanah, untuk mengendalikan dan mengontrol pasir
yang dibawa oleh banjir guna kestabilan alur sungai dan
mencegah bencana sungai yang disebabkan oleh produksi
pasir yang amat.
Reviews
There are no reviews yet.