Deskripsi
Dalam era digital saat ini, inovasi bisnis menjadi kunci kesuksesan. Terutama bagi generasi muda dan pebisnis muda, digitalisasi bukan sekadar perubahan layanan menjadi bentuk digital, tetapi juga melibatkan perubahan fundamental dalam cara berpikir dan mengelola bisnis. Buku ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran di kalangan pebisnis muda tentang peluang digitalisasi dan pentingnya perubahan mindset dalam menghadapi tantangan masa depan. Dalam buku ini, kita akan memperluas wawasan kita tentang digitalisasi bisnis, bukan hanya sebagai proses teknologi, tetapi sebagai evolusi bersama yang mencakup segala aspek dari ekosistem bisnis.
Buku ini terdiri dari 12 bab yang membahas tentang transformasi model bisnis di era disrupsi digital dan keberlanjutan, startup teknologi, e-commerce dan ekonomi digital, otomatisasi robotik dalam industri dan produktivitas, model-model bisnis energi terbarukan, model bisnis teknologi bioetanol, green technology revolution, transformasi model bisnis otomotif, inovasi dan peluang emas, ekosistem bisnis digital.
Ulasan
Belum ada ulasan.